Review: Etude Dear Darling Tint Ice Cream #FakevsReal

Jumat, September 22, 2017

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
Untuk penggemar lip tint seperti aku, pasti kalian sudah tau donk dengan lip tint Etude Dear Darling Tint. Lip Tint yang sudah ada sejak lama, dan sekarang Etude mengeluarkan lip tint Etude Dear Darling Tint dengan kemasaan yang berbeda yang cute banget yaitu Etude Dear Darling Tint Ice Cream. Bentuknya mungil seperti Ice Cream, baru beberapa bulan keluar ternyata sudah ada fake nya dari China loh. Wah pasti ini produk favorite banget sampai-sampai sudah ada yang palsunya. Jadi hati-hati ya guys. Mau tau review dan cara bedain real vs fake Etude Dear Darling Tint Ice Cream? Check it out:


Etude Dear Darling Tint Ice Cream #FakevsReal


Cerita sedikit, Etude sudah mengeluarkan Dear Darling Tint Ice Cream beberapa bulan yang lalu di tahun 2017. Aku sudah tertarik dan order beberapa shade langsung dari Korea, tapi sayang sekali di bulan Juli terdapat redline sehingga beberapa produk yang aku beli dari Korea tidak bisa di ambil ketahan karena tidak ada BPOM oh why? Akhirnya bulan ini aku berhasil mendapatkan Dear Darling Tint Ice Cream Yeay.

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream


Claim:

  1. Vividly tints the entire lips
  2. Summer reds that will brighten up you face and mood!
  3. Hydrating and refreshing fruit juice!

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
DEAR DARLING WATER GEL TINT
What it is
The moisture tint expresses sweet color like ice cream as it refreshingly melts into the lips


How to apply
Use tip to gather and apply tint. Apply extra layer for added coverage.

Caution
1. Do not use the product on scars or any area of skin irritation such as dermatitis and eczema.
2. Keep the product clean for next use.
3. Do not share with others.
4. Avoid extremely high and low temperatures and keep out of direct sunlight.
5. Keep the product out of the reach of children and babies.

Source : http://www.etudehouse.com

Ingredients (#PK004): 
WATER, GLYCERYL POLYMETHACRYLATE, GLYCERIN, PROPANEDIOL, TREHALOSE,
PENTYLENE GLYCOL, AMMONIUM ACRYLOYLDIMETHYLTAURATE/VP COPOLYMER, POLYSORBATE 20, TITANIUM DIOXIDE (CI 77891),
TROMETHAMINE, POLYACRYLATE-13, POLYISOBUTENE, DEHYDROACETIC ACID, FRAGRANCE, SAPINDUS TRIFOLIATUS FRUIT EXTRACT,
YELLOW 6 (CI 15985), RED 33 (CI 17200), SILICA, ALUMINA, RED 27 (CI 45410), BLUE 1 (CI 42090)

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream

Packaging★ ★ ★ ★ 
Perfect! Tidak pernah kecewa dengan lip tint dari Korea selalu saja memberikan perhatian dalam pemilihan pacakging. Kok bisa ya terinspirasi dari ice cream lalu membuat lip tint. Pertama kali liat brosurnya di instagram Etude House Official aku langsung jatuh cinta dan berkata "I should have you!". Ukurannya mungil jadi pas untuk dibawa-bawa bisa dimasukkan ke dalam kantong celana juga loh.

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream

Boxnya juga lucu terdapat pattern yang mencerminkan warna dari lip tint (seperti emina lip matte). Boxnya sangat informatif, tengahnya berlubang sehingga bisa melihat warna asli dari liptintnya. Tapi sayang bagian belakang boxnya full tulisan Korea jadi tidak mengerti itu apa. Di atas boxnya terdapat keterangan shade.

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream - RD307
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream - RD307
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK005
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK005
Packagingnya terbuat dari plastik mungil imut tapi terlihat seperti glass. Tampak depan terdapat tulisan Dear Darling Tint, dan tampak belakang terdapat info shade dan exp date. Cara membukanya gampang hanya perlu di putar.
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream 
Untuk aplikatornya juga mungil, tetapi mudah untuk diaplikasikan ke bibir.

 Etude Dear Darling Tint Ice Cream
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream 

Color & Formula★ ★ ★ ★ 
Good! Aku suka banget dengan wanginya, untuk PK004 wanginya seperti buah berry dan terasa manis. Agak lengket tetapi memang Etude Dear Darling Tint agak lengket karena bukan water base. Tetapi series Ice Cream lebih lengket dibandingkan series Etude Dear Darling lainnya. Semua lip tint Etude tidak pernah membuat bibirku kering, jadi Etude Dear Darling Tint Ice Cream dapat menjaga kelembaban bibr.

Etude Dear Darling Tint Ice Cream  - RD306
 Etude Dear Darling Tint Ice Cream  - RD306
Kiss Proof? Harus tunggu beberapa menit sampai mengering agar lip tint tidak meninggalkan stain saat minum di cangkir dan kiss proof. Untuk ketahannya aku bilang oke untuk ukuran lip tint karena meninggalkan stain pada bibir, sehingga tidak benar-benar hilang setelah makan dan minum tetap meninggalkan warna walaupun tidak seperti awal.

Etude Dear Darling Tint Ice Cream
Etude Dear Darling Tint Ice Cream
Etude Dear Darling Tint Ice Cream memiliki 6 warna, warna-warna natural dari red sampai peach:

  • RD306 : Shade paling gelap yang ada di Etude  Dear Darling Tint Ice Cream, warna merah dengan sedikit ungu.
  • PK004 : Salah satu warna favoriteku karena sangat natural, seperti warna pink asli bibir. Cocok untuk yang memiliki bibir pucat agar terlihat lebih fresh.
  • PK005 : Warna soft pink cocok untuk digunakan sehari-hari. Tidak tebal tapi tetap terlihat fresh.
  • RD307 : Banyak orang yang tertarik dengan warna ini, warna pink ke merah-merahan seperti warna semangka.
  • PK006 : Ini warna yang hanya ada pada Etude Dear Darling Tint Ice Cream, serian Etude Dear Darling sebelumnya belum memiliki warna ini. Satu-satunya lip tint yang memiliki shimmer.
  • OR205 : Bagi yang suka orange bisa memilih shade ini, tapi ini adalah warna orange muda.
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK004
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK004


Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK004
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - PK004


Ini swatch aku menggunakan Dear Darling Tint Ice Cream shade #PK004, warnanya sangat natural.

Karena ini lip tint warnanya natural dan lebih cocok untuk bibir yang berwarna terang, karena jika memiliki bibir berwarna gelap warna tidak akan terlalu terlihat.

Etude Dear Darling Tint Ice Cream
Etude Dear Darling Tint Ice Cream
Price★ ★ ★ ★ 
Good! Untuk harga Etude series Dear Darling Tint memang bisa dibilang murah, tetapi untuk serie Ice Cream lebih mahal dibandingkan serie Dear Darling lainnya. Harganya IDR 75.000 untuk ukuran 4.5g dan bisa kalian beli di PicchoLand.

Etude Dear Darling Tint Ice Cream Fake vs Real

Seperti yang sudah aku informasikan ternyata Etude Dear Darling Tint Ice Cream sudah ada yang palsunya loh. Bagi yang belum pernah tau kemungkinan kalian akan tertipu dan mendapatkan yang palsu. Karena dari tampak luar terlihat sangat mirip. Tetapi formula , wangi, dan warnanya berbeda. Karena itu kali ini aku akan membandingkan Etude Dear Darling Tint Ice Cream Fake vs Real.
READ FIRST: Hanya berdasarkan pengalaman, belum tentu 100% ciri-ciri tersebut adalah Fake. Karena belum ada pernyataan official dari Etude House. Semoga membantu.

Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Dari box tampak depan tidak terlalu terlihat perbedaannya. Tapi jika dilihat dengan teliti terdapat perbedaan:
  1. Fake: Warna bean lebih gelap.
  2. Real: Warna bean lebih muda.
Box tampak atas:
  1. Fake: Warna tulisan lebih kuning.
  2. Real: Warna tulisan tidak terlalu kuning.
Box tampak samping:
  1. Fake: Warna tulisan lebih kuning.
  2. Real: Warna tulisan lebih ke putih.
Box tampak belakang:
  1. Fake: Tulisan lebih tebal, warna box lebih kuning.
  2. Real: Tulisan tidak terlalu tebal, warna box lebih putih.
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Jika dilihat dari kemasan sudah mulai terlihat jelas perbedaannya:

Kemasan tampak depan:
  1. Fake: Tulisan Dear Darling lebih tebal, warna (#PK004) agak orange.
  2. Real: Tulisan Dear Darling tidak terlalu tebal, warna (#PK004) benar-benar seperti redbean tidak orange.
Kemasan tampak atas:
  1. Fake: Tutup tidak rata dengan kemasan.
  2. Real: Tutup rata dengan kemasan.
Kemasan tampak belakang:
  1. Fake: Tulisan lebih tebal dan kuning, tidak ada exp date.
  2. Real: Tulisan tidak terlalu tebal dan putih, ada exp date.
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Etude Dear Darling Tint Ice Cream - Fake vs Real
Untuk formula dan color terlihat sangat berbeda:
  1. Fake: Wangi seperti bolpen yang ada wanginya (wangi lilin). Warna lebih clear dan bening, lebih glossy seperti minyak. Tidak pigmented dan tidak meninggalkan stain, saat digosok warna hilang.
  2. Real: Wangi buah-buahan. Warna tidak clear, saat di aplikasikan pertama glossy tapi lama-lama jadi matte. Lebih pigmented, saat digosok warna memudar tetapi masih meninggalkan stain.

Untuk lebih jelasnya perbandingan Etude Dear Darling Tint Ice Cream Asli dan Palsu bisa dilihat dari video diatas. Jika videonya bermanfaat jangan lupa untuk comment, like, dan subcribed. Thankyou.

Yang fake aku beli salah satu akin Shope* dan saat aku tanya memang membenarkan produknya bukan ori . Yang fake aku beli seharga IDR 40.000 an.



Piccho Land
Skincare | Makeup Korea
Instagram: @piccholand
Line@: @piccholand

----------------------------- ♥♥♥ -----------------------------
Thankyou for reading, i hope you like it. 
You can also find me at:


piccha@hotmail.co.id

See you on my next post ♥



You Might Also Like

16 komentar

  1. parah banget ada yg fake 😡😡thanks yaa kak infonyaa sangat membantu 💖

    BalasHapus
  2. Wah pantes di shopee harganya beda jauh ada yg 40.000, skrng hati2 ya guys banyak produk palsu..

    Btw,min, produk 3ce skrng juga banyak palsunya loh. Mungkin mimin bisa masukin ke review juga

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya, tapi ga semua yg di shopee palsu harus hati" saja belinya. wah oya? udah pernah liat sih harga 3ce yang murah banget itu udah keliatan palsunya hehe. thankyou masukkanya

      Hapus
  3. Wah bikin mupeng banget si ciii reviewnya😆 apalagi yang nomer 307. Gils itu warnanya cute banget😍
    Liptint tonymoly aku aja belom abis loh padahal;(

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya RD307 favoritenya nih banyak yg suka hehe. gpp kok punya 2 lip tint XD

      Hapus
  4. Wahhhhh harus hatihati bgt jaman sekarang banyak fake makeup ya kak😂

    BalasHapus
  5. Kak aku bimbang nih.. gimana cara bedainnya,soalnya ada olshop yang jual satu box gitu.. isinya 5 pcs,harganya murah banget..cuma 165rb, katanya sih ori singapura. Kira kira fake ga yah?

    BalasHapus
  6. terimakasih infonya, mirip banget ya kalau enggak pernah beli bakal susah bedainnya

    BalasHapus
  7. Waahh gillaa punya ki fake ternyata.. masak di gosok langsung hilang gt.. huhu jadi sad deh aki

    BalasHapus
  8. Udah lama sebenernya denger produk ini dan baru tau sekarang mengenai produk ini ini produk packaging udah bikin😍😍thanks ka piccha reviewnya jadi banyak tau sekarang bisa bedain mana yg ori dan fake pula

    BalasHapus

Like us on Facebook


Add Line@ : Add Friend

I'm Part Of

Blogger Perempuan kawaibeautyjapan Blogger Babes are Sophisticated Bloggers Seeking Simple Solutions and Support
Indonesian Female Blogger

Subscribe